Like on Facebook

BATU TERATAI

andre zuesh         No comments
BATU TERATAI
ASAL DAN SEJARAH BATU TERATAI
Bagi pecinta batu akik di indonesia, tak heran jika batu Teratai banyak diburu sampai ke berbagai daerah tak terkecuali ke Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) Provinsi Sumatera Selatan. Batu Teratai ini beraneka ragam bentuknya dengan bunga besar, kecil dan sedang seperti Teratai bunga salju, bunga jarum, bunga lipan, dan bunga bulu ayam. Sedangkan untuk warna dan tingkat kristal yakni, mulai dari warna kuning, biru, ungu, hijau, merah, putih, hitam dan campur sari.
JENIS DAN MACAM BATU TERATAI
Batu Teratai Merah
Batu Teratai MerahBatu Teratai Hitam
Batu Teratai HitamBatu Teratai Putih
Batu Teratai PutihBatu Teratai Coklat
Batu Teratai CoklatBatu Teratai Madu
Batu Teratai MaduBatu Teratai Tunggal
Batu Teratai TunggalBatu Teratai Hijau
Batu Teratai HijauBatu Teratai Lipan
Batu Teratai LipanHARGA BATU TERATAI
Berdasarkan informasi yang kami dapat harga dari batu Teratai ini kurang lebih 300 ribu sampai 500 ribuan, tergantung dari jenis batu Teratai tersebut. Sedangkan bongkahan batu Teratai sekitar 150 ribu perkilonya.
CIRI TERATAI ASLI
Ciri batu Teratai asli :
Kita bisa mengujinya dengan memperhatikan urat-urat alam yang tampak dalam batu, untuk melihatnya diperlukan kaca pembesar/mikroskop karena serat-serat tersebut kadang kala sangat kecil. Bila Asli, serat pada batu nampak seperti retak-retak dan dipastikan tidak ada batu yang mulus tanpa serat.
CARA MERAWAT / PERAWATAN BATU TERATAI
Cara merawat semua jenis batu Teratai :
  • Siapkan batu yang sudah dalam bentuk porselen
  • Haluskan dengan daun klaras (daun pisang kering) gosok secara beraturan dan searah
  • Ambillah baby oil (minyak bayi) lalu dioleskan
  • Jika sudah tampak halus, olesi dengan minyak kayu putih agar tampak mengkilap
  • Jika kondisi batu belum begitu halus atau masih kasar bisa menggunakan serbuk intan secukupnya dan digosok dengan menggunakan kulit binatang dari dompet, sabuk bekas yang sudah tidak terpakai
  • Jika kehalusan batu Teratai hitam sudah sesuai keinginan, bisa menggunakan baby oil lalu oleskan ke batu agar mengkilap dan awet
Published by andre zuesh

Nulla sagittis convallis arcu. Sed sed nunc. Curabitur consequat. Quisque metus enim venenatis fermentum mollis. Duis vulputate elit in elit. Si vous n'avez pas eu la chance de prendre dans tous.
Follow us Google+.

0 komentar:

close

Popular Post

Contact

© 2014 Jogja Gemstone
Distributed By My Blogger Themes | Designed By Bloggertheme9