Like on Facebook

Batu Garnet

andre zuesh         1 comment
BATU GARNET

ASAL DAN SEJARAH BATU GARNET
Batu Garnet sering disebut dengan batu biduri delima. Nama tersebut diambil dari Bahasa Latin, yaitu Granatium. Mempunyai arti seperti biji buah delima. Hal ini terjadi karena batu tersebut mempunyai warna yang indah, salah satunya yaitu merah tua layaknya delima. Dan ada pula warna lainnya, diantaranya adalah orange, hijau, emas, coklat hingga pink dan keunguan.
Batu Garnet awalnya temukan di sebuah taman nasional yang berada di perbatasan Negara Kenya dan Tanzania. Meski begitu, ternyata batu jenis ini sudah cukup banyak ditemukan di berbagai wilayah di dunia seperti di benua Asia, Australia, Eropa, Afrika hingga Amerika. Negara-negara yang paling banyak memproduksi dan mengenakannya adalah Negara Timur Tengah dan juga Asia Tenggara. Di Indonesia, batu tersebut sering disebut dengan beberapa nama panggilan yaitu nilam anggur, mirah anggur ataupun biduri anggur.
JENIS DAN MACAM BATU GARNET
Batu Garnet HitamBatu Garnet Hitam Batu Garnet Star Batu Garnet Star Batu Garnet HijauBatu Garnet HijauBatu Garnet BiruBatu Garnet BiruBatu Garnet UnguBatu Garnet Ungu Batu Garnet Srilangka
Batu Garnet SrilangkaHARGA BATU GARNET ASLI
Batu garnet mempunyai harga yang bervariasi dan sesuai dengan kualitas dan jenisnya, Batu garnet srilanka dengan ukuran 16,20 x 11,79 x 6 mm dan berat 7,3 carrats dijual dengan harga  RP.4.000.000.
Sedangkan harga bongkahan batu granet srilanka di jual dengan harga Sekitar Rp.550.000/ carrats.
CIRI BATU GARNET ASLI
Berikut Ciri –Ciri Batu Garnet Asli:
•    Batu ini mempunyai lekukan yang Nampak seperti serat ekor kuda.
•    Mempunyai tingkat kekerasan antara 6,5 hingga 7,5 skala Mohs
•    Memiliki berat, sedangkan yg palsu relatif ringan.
•    JIka  permukaan ditetesi air ,tetesan air tersebut tdk akan pecah
CARA MERAWAT / PERAWATAN BATU GARNET
Berikut langkah – langkah untuk merawat batu garnet agar tetap cemerlang:
Anda dapat menggunakan air hangat yang telah diberi sabun,
Sikatlah permukaan batu perlahan-lahan dengan sikat lembut. Selain dengan air sabun, batu ini juga dapat dibersihkan melalui ultrasonic cleaning.
Published by andre zuesh

Nulla sagittis convallis arcu. Sed sed nunc. Curabitur consequat. Quisque metus enim venenatis fermentum mollis. Duis vulputate elit in elit. Si vous n'avez pas eu la chance de prendre dans tous.
Follow us Google+.

1 komentar:

  1. http://www.ridwancellbekasi.com/2015/02/tips-cara-merawat-batu-bacan-hitam-jadi.html

    BalasHapus

close

Popular Post

Contact

© 2014 Jogja Gemstone
Distributed By My Blogger Themes | Designed By Bloggertheme9