Like on Facebook

BATU JERUK

andre zuesh         No comments
BATU JERUK
ASAL DAN SEJARAH BATU JERUK
Batu Jeruk merupakan jenis batu akik Chalcedony yang memiliki tingkat kekerasan 6.5-7 skala mohs. Batu ini berada di Desa Limau, Kecamatan Kundur, Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau. Menurut penuturan beberapa warga, asal mula Desa Batu Limau adalah dari batu yang berbentuk jeruk. Untuk jenis batu Jeruk Madu sendiri memiliki warna yang cukup cantik sehingga sering menjadi buruan banyak orang terutama dikalangan penghobi.
JENIS DAN MACAM BATU JERUK
Batu Jeruk Manis
Batu Jeruk ManisBatu Jeruk Limau
Batu Jeruk LimauBatu Jeruk Purut
Batu Jeruk PurutBatu Jeruk Madu
Batu Jeruk MaduBatu Jeruk Sunkis
Batu Jeruk SunkisHARGA BATU JERUK
Menurut informasi di internet jenis batu Jeruk Limau kelas standard dimensi ukuran 13 x 11 x 4 mm berkisar 200.000 rupiah. Sedangkan bongkahan jenis batu Jeruk Limau dengan berat 18.25 Ct sekitar 300.000 rupiah.
CIRI JERUK ASLI
Salah satu ciri jenis batu Jeruk Limau itu memiliki warna yang cukup cantik, sehingga sering menjadi buruan banyak orang terutama dikalangan penghobi. Batu Limau warnanya yang beragam dengan tingkat kecerahan yang juga bervariasi dan mengkristal.
CARA MERAWAT / PERAWATAN BATU JERUK
  • Yang pelu dilakukan adalah bersihkan permukaan batu dengan tisu atau dengan kain bersih
  • Meskipun tidak diharuskan, alangkah baiknya setiap sebulan sekali di olesi minyak mistik non alkohol
Published by andre zuesh

Nulla sagittis convallis arcu. Sed sed nunc. Curabitur consequat. Quisque metus enim venenatis fermentum mollis. Duis vulputate elit in elit. Si vous n'avez pas eu la chance de prendre dans tous.
Follow us Google+.

0 komentar:

close

Popular Post

Contact

© 2014 Jogja Gemstone
Distributed By My Blogger Themes | Designed By Bloggertheme9