Like on Facebook

Batu Embun

andre zuesh         No comments
BATU EMBUN

ASAL DAN SEJARAH BATU EMBUN
Batu embun merupakan salah satu batu Mustika yang di dapat dari hasil penarikan ghaib, batu ini memiliki ciri-ciri permukaan berwarna bening dan agak buram di bagian intinya. Sekilas, wujud batu ini mirip sekali dengan butiran-butiran embun di pagi hari. Batu embun mustika ini banyak dicari karena keindahan sekaligus mitos khasiatnya yang berhubungan dengan asmara.
Batu embun dari alam sering disebut batu kinyang air. Bahan dasar batu ini diambil dari bongkahan-bongkahan batu cadas yang banyak terdapat di sepanjang sungai dan pegunungan. Selanjutnya, bongkahan batu tersebut dipoles sedemikian rupa agar terlihat lebih indah.
Batu embun alam merupakan batu yang mudah pecah dengan tingkat kekerasan berada pada angka 5,5 dalam skala Mohs. Meskipun tidak termasuk batu mulia, harga sekeping batu embun tergolong tinggi karena banyak para penghobi yang menginginkannya. Batu ini biasanya dibentuk menjadi cincin akik, liontin, gelang, dan perhiasan-perhiasan menarik lainnya.
JENIS DAN MACAM  BATU EMBUN
1.    Batu Embun Pagi
Batu Embun Pagi2.    Batu Embun Aceh
Batu Embun Aceh3.    Batu Embun Air
Batu Embun Air4.    Batu Embun Salju
Batu Embun Salju5.    Batu Embun Bulan
Batu Embun BulanHARGA BATU EMBUN
Karena Batu Embun termasuk batu mustika, maka bongkahannya biasanya sudah dalam bentuk siap pakai, Seperti batu Embun mustika dengan berat 200 gram yang di maharkan Rp. 3.500.000,-
CIRI EMBUN ASLI
Memiliki warna yang bening dan transparan seperti es. Jika batu ini di masukkan dalam gelas berisi air putih, maka batu ini akan terlihat samar. Tingkat kebeningan batu embun hampir merata di seluruh bagian batu ini. Permukaannya berwarna bening dan agak buram di bagian intinya. Sekilas, wujud batu ini mirip sekali dengan butiran-butiran embun di pagi hari
Published by andre zuesh

Nulla sagittis convallis arcu. Sed sed nunc. Curabitur consequat. Quisque metus enim venenatis fermentum mollis. Duis vulputate elit in elit. Si vous n'avez pas eu la chance de prendre dans tous.
Follow us Google+.

0 komentar:

close

Popular Post

Contact

© 2014 Jogja Gemstone
Distributed By My Blogger Themes | Designed By Bloggertheme9